Rencana Pengolahan Sampah Terpadu
Administrator 08 Februari 2018 11:42:19 WIB
Rencana pembangunan Tempat Pembuangan Sampah Sementara (TPS) di Dusun Panggang Rt 09, Argomulyo, Sedayu, Bantul oleh pemerintah desa Argomulyo sudah mulai berjalan. Hal yang mendasari pembangunan ini karena sampah menjadi salah satu problem daerah yang butuh pengelolaan. Lahan seluas sekitar 700 m2 itu dipilih menjadi tempat pembuangan sampah karena berada jauh dari pemukiman dan sudah terdapat akses jalan aspal yang sangat mendukung. Pembangunan TPS ini menjadi yang pertama di wilayah Sedayu dan mendapat dukungan penuh dari bapak Camat Sedayu. Pengelolaan sampah yang baik dan benar akan berdampak baik bagi lingkungan dan dapat memberikan nilai ekonomi bagi pelakunya. Selain itu kegiatan ini juga untuk mendukung Program Bantul Bebas Sampah 2019.
Komentar atas Rencana Pengolahan Sampah Terpadu
Formulir Penulisan Komentar
Pengumuman
Pelayanan Publik
Kalender
TAUTAN
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Lowongan Pengisian Pamong Kalurahan Argomulyo Ulu Ulu dan Dukuh Kemusuk Lor
- Launching Desa Wisata Pesona Arga Buana Argomulyo
- Jumantik di Dusun Panggang
- Upacara Penurunan Bendera Peringatan Kemerdekaan RI Ke-79
- Upacara Detik Detik Peringatan Proklamasi RI Ke-79
- Upacara Tabur Bunga Pahlawan Nasional
- Upacara Pengukuhan Tim Paskibraka Kapanewon Sedayu 2024
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License