Pemerintah Kalurahan Argomulyo Mengucapkan Selamat Hari Jadi Kabupaten Bantul ke-194
Argomulyo, 21 Juli 2025 13:21:49 WIB

Seluruh jajaran Pemerintah Kalurahan Argomulyo dengan bangga dan sukacita mengucapkan Selamat Hari Jadi Kabupaten Bantul yang ke-194. Dalam semangat kebersamaan dan persatuan yang terlihat jelas dari senyum dan keanggunan busana adat Jawa yang dikenakan, kami merayakan perjalanan panjang Kabupaten Bantul sejak 20 Juli 1831 hingga 20 Juli 2025.
Artikel Terkini
-
Pembukaan Kerjurda Bola Voli 2019
03 Juli 2019 11:35:49 WIBKejuaraan bola voli senior daerah yogyakarta kini diselenggarakan di lapangan bola voli Gelora Jaroriko Pedes Argomulyo Sedayu dimulai pada 22 Juni 2019 sampai dengan 16 Juli 2019 yang diikuti oleh tim bola voli senir daerah yogyakarta. Pada laga pembukaan diawali tim putri yuso yogyakarta melawan m... ..selengkapnya
-
Sosialisasi Pamong Desa Argomulyo
02 Juli 2019 10:51:03 WIBSetelah hari senin kemarin panitia mensosialisasikan lowongan pamong desa di dusun samben, pada hari rabu 19 Juni 2019 mengadakan kembali sosialisasi di ruang pertemuan balai Desa Argomulyo. Acara ini dihadiri tokoh masyarakat perwakilan dusun di wilayah Desa Argomulyo. Ketua panitia memaparkan syar... ..selengkapnya
-
Musdes Raperdes Kewenangan Desa
01 Juli 2019 13:33:05 WIBBadan Permusyawaratan Desa Argomulyo, Pemerintah Desa Argomuloy, Lembaga Desa Argomulyo dan tokoh masyarakat Desa Argomulyo mengadakan musyawarah desa membahas Raperdes Kewenangan Desa Berdasarkan Hak Dan Asal – Usul Dan Kewenangan Lokal Berskala Desa pada hari selasa 18 Juni 2019 di Ruang Per... ..selengkapnya
-
Sosialiasasi Lowongan Pamong Desa Di Dusun Samben
01 Juli 2019 13:28:33 WIBPanitia mensosialisasikan lowongan pamong desa di Dusun Samben pada hari senin 18 juni 2019 di gedung pertemuan Dusun samben. Pemerintah Desa Argomulyo membuka lowongan pamong desa dalam formasi kasi pelayanan dan dukuh samben. Pada kesempatan itu ketua panitia lowongan pamong desa, Bp Kawit menyamp... ..selengkapnya
-
Peletakan Batu Pertama Pertanian Terpadu Petani Mandiri
01 Juli 2019 13:15:46 WIBPada hari minggu 16 Juni 2019 pengelola pertanian terpadu Petani Mandiri mengadakan kegiatan peletakan batu pertama dan doa bersama dalam pembangunan pertanian terpadu kerjasama antara CSR Pertamina dan karang taruna Taruna Yodha Desa Argomulyo di kawan lahan pertanian terpadu argomulyo. Acara ini d... ..selengkapnya
Pengumuman
Pelayanan Publik
Kalender
TAUTAN
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- kegiatan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) di Padukuhan Karanglo
- Peningkatan potensi para penggiat UMKM Argomulyo
- Rapat Koordinasi Pokgiat LPMK
- Doa Bersama dan Peletakan Batu Pertama Bulak Pacar Argomulyo
- Penyuluhan Kesehatan PKK Kalurahan Argomulyo POKJA IV
- Pelatihan Pengelolaan Sampah dan Pembuatan Pupuk Kompos di Padukuhan Watu
- Inovasi Produk Herbal Sehat Berbasis Lidah Buaya